Pengakuan - Anton Chekhov Judul buku : PENGAKUAN Penulis : Anton Chekhov Penerbit Kepustakaan Populer Gramedia (KPG) Penerjemah : Koesalah Soebagyo Toer Penyuntin : Candra Gautama Perancang Sampul : Teguh Tri Erdyan, Deborah Amadis Tebal xv + 147 halaman Cetakan Kedua, April 2016 ISBN 978-602-6208-17-0 * blurb * Kemunafikan, kecenderungan untuk memanipulasi orang lain, serta praktik penjilatan dan korupsi, adalah sebagian tema cerita pendek Anton Chekhov. Ditulis dengan gaya satire yang begitu memikat, cerita-cerita itu menggambarkan keadaan masyarakat Rusia yang sedang membusuk menjelang Abad XX. “Apa yang saya inginkan hanyalah berkata kepada masyarakat dengan jujur: ‘Pandanglah diri kalian dan lihatlah betapa busuk dan muramnya kalian.’ Hal yang penting adalah bahwa masyarakat perlu menyadari bahwa mereka... tidak boleh tidak harus menciptakan kehidupan yang lebih baik dan berbeda.... Sepanjang kehidupan itu belum terwujud, saya tidak akan je
- Hanya Berceloteh Sesuka Hati -